Kamis, 10 Februari 2011

Album Ke 1 - RESPECT

Bondan Prakoso feat Fade 2 Black
Pada bulan Agustus 2005 album perdana Bondan Prakoso and Fade 2 Black yang bertajuk RESPECT resmi d rilis di bawah bendera Sony BMG Music Indonesia.
RESPECT yang berarti "Menghormati". 
Menghormati dalam hal ini adalah menjungjung tinggi nilai solidaritas mereka baik dalam komunitas, band atau pun kehidupan sehari-hari.
Dalam Album RESPECT ini yang berisi 12 lagu, dengan Hits Single : Bunga
content :
  1. Respect
  2. Please Dong Ahh..
  3. Bunga
  4. Feels Like Home
  5. Hidup Berawal Dari Mimpi
  6. Siapa..??
  7. Realistic
  8. It's All About Soul
  9. Stay On The Line
  10. Jazzy Triungal
  11. 1234..
  12. Cahaya Cinta Sejati
Dengan album bermaterikan 12 lagu itu, Bondan Prakoso & Fade 2 Black pun menuai beragam prestasi, diantaranya adalah Best Rap Album Production dalam Indonesian Music Award 2006.
created by: wika_inc.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar